Trekking ke Air Terjun Dilinggo

Deskripsi

Paket wisata trekking ke air Terjun Dilinggo menawarkan petualangan menyegarkan di tengah alam yang indah. Memulai perjalanan dari Desa Muara Bio, wisatawan akan menempuh jalur trekking yang cukup menantang dengan melintasi hutan tropis dan medan yang beragam. Pemandu lokal akan menjelaskan berbagai keanekaragaman hayati yang ditemui selama perjalanan. Setibanya di air terjun, wisatawan bisa merasakan kemurnian dan kejernihan air yang berasal dari sumber air alami. Paket ini memberikan pengalaman yang menyegarkan serta kesempatan untuk menikmati keindahan dan ketenangan alam.

Titik Kumpul
Dermaga Desa Gema

Titik Kumpul
Wisatawan datang pada pukul 08.00 WIB

Included/Exclude

  • Peralatan trekking
  • Pelampung
  • Pemandu lokal
  • Makan dan snack
  • Cenderamata
  • Transportasi perahu (Gema-Muara Bio PP Rp500.000)
  • Tambahan biaya apabila ada kegiatan tambahan

Barang Yang Perlu Dibawa

  • Pakaian yang nyaman untuk kegiatan outdoor –
  • Pakaian ganti
  • Sandal
  • Mantel / payung
  • Drybag atau kantong waterproof
  • Tumbler – Lotion outdoor / anti nyamuk
  • Sunblock / sunscreen
  • Obat-obatan pribadi

Informasi Tambahan

  • Minimal 6 orang per pax
  • Wisatawan diharapkan dapat tiba tepat waktu
  • Itinerary dan kegiatan dalam paket ini bisa berubah tergantung pada situasi dan kondisi seperti cuaca dan kondisi alam
  • Tidak ada sinyal jaringan di desa dan lokasi kegiatan
  • Listrik ada namun terbatas

itinerary

08.00 - 08.30Kedatangan wisatawan
08.30 - 09.00Perjalanan ke Desa Muara Bio
09.00 - 09.15Pemanasan dan penjelasan
09.15 - 11.15Trekking dan beramian air di air terjun
11.15 - 11.45Bersih-bersih
11.45 - 12.45Makan siang
12.45 - 13.00Penutupan
13.00 - 13.30Perjalanan kembali ke Gema

Relevan

Review Scores

No reviews yet

Add a Comment

Your email address will not be published.

  • Quality
  • Location
  • Amenities
  • Services
  • Price

Chat Admin
1